Pengadilan Militer III-12 Surabaya

Monitoring dan evaluasi bulan Februari 2025

Bertempat di ruang sidang utama Seluruh personel Pengadilan Militer III-12 Surabaya mengikuti kegiatan Monitoring dan evaluasi bulan Februari 2025. Kegiatan Monitoring dan evaluasi dipimpin langsung oleh Kepala Pengadilan Militer III-12 Surabaya Kolonel Laut (H) Amriandie, S.H.,M.H.
Dalam Monev ini Kepala Pengadilan Militer III-12 Surabaya berkenalan satu persatu dengan seluruh personel Pengadilan Militer III-12 Surabaya, monitoring dan evaluasi kegiatan selama bulan Februari 2025 serta penekanan integritas.
Previous Kegiatan Sosial