Pada hari Senin tanggal 21 Oktober 2024 dilaksanakan kegiatan apel gabungan yang diikuti oleh seluruh anggota Dilmil III-12 Surabaya dan Dilmilti III Surabaya. Apel pagi dipimpin oleh Kepala Pengadilan Militer III-12 Surabaya Kolonel Chk Sugeng Aryanto, S.H., M.H.

21/10/2024
- In
Berita
By
Dilmil III-12 Admin 2
0