Wakil Kepala Pengadilan Militer III-12 Surabaya beserta perwakilan anggota melayat ke rumah duka ayah mertua dari PPNPN Dody Prasetyo yang meninggal dunia karena sakit. Semoga Almarhum Husnul Khotimah dan keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan. Aamiin.

22/06/2024
- In
Berita
By
Dilmil III-12 Admin 2
0