Sekretaris Pengadilan Militer III-12 Surabaya memimpin Rapat Pejabat Pengelola Keuangan. Kegiatan yang dilaksanakan di Ruang Command Center ini diikuti oleh Kasubbag Umum dan Keuangan, Bendahara, staf bagian Umum dan Keuangan, serta PPSPM.

18/01/2024
- In
Berita
By
Dilmil III-12 Admin 2
0