Pengadilan Militer III-12 Surabaya

Selamat Memperingati Hari Kebebasan Pers Sedunia

Kepala Pengadilan Militer III-12 Surabaya Kolonel Chk Sugeng Aryanto, S.H. beserta seluruh personel mengucapkan Selamat Memperingati Hari Kebebasan Pers Sedunia.
Hari peringatan yang kebetulan jatuh pada tanggal 3 Mei 2023 ini mengusung tema “Shaping a Future of Rights: Freedom of expression as a driver for all other human rights” yang artinya “Membentuk Masa Depan Hak: Kebebasan berekspresi sebagai pendorong untuk semua hak asasi manusia lainnya”.
Kebebasan berekspresi dalam tema tersebut diharapkan dapat melindungi semua hak asasi manusia lainnya. Perayaan khusus 30 tahun Hari Kebebasan Pers Sedunia adalah seruan untuk memusatkan kebebasan pers, serta media yang independen dan beragam sebagai kunci untuk menikmati semua hak asasi manusia lainnya.
Previous Kegiatan pembekalan kepada para mahasiswa magang dari Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur