Tasyakuran dalam rangka memperingati hari Nisyu Sya’ban
Sidoarjo, 08 Maret 2023 Bertempat diruang rapat Pengadilan Militer III-12 Surabaya seluruh personel Pengadilan Militer III-12 Surabaya mengikuti kegiatan tasyakuran dalam rangka memperingati hari Nisyu Sya’ban