Kepala Pengadilan Militer III-12 Surabaya Kolonel Chk Sugeng Aryanto, S.H.,M.H beserta Seluruh Personel Pegawai Negeri Sipil Pengadilan Militer III-12 Surabaya menghadiri kegiatan Tasyakuran HUT Ke- 53 KORPRI Tahun 2024 dengan teman “Korpri Untuk Indonesia”.
Kegiatan dihadiri oleh seluruh Personel ASN Pengadilan Militer Tinggi III Surabaya, PNS Oditurat Militer Tinggi III Surabaya, PNS Pengadilan Militer III-12 Surabaya, PNS Oditurat Militer III-11 Surabaya dan Lemasmil III Surabaya.