Pengadilan Militer III-12 Surabaya

Upacara Hari Sumpah Pemuda Hari Sumpah Pemuda Ke-96

Kepala Pengadilan Militer III-12 Surabaya Kolonel Chk Sugeng Aryanto, S.H.,M.H beserta Seluruh Personel mengikuti Upacara Hari Sumpah Pemuda Hari Sumpah Pemuda Ke-96″MAJU BERSAMA INDONESIA RAYA” di lapangan kantor Pengadilan Militer Tinggi III Surabaya dengan Inspektur Upacara Wakil Kepala Pengadilan Militer Tinggi III Surabaya Kolonel Kum Dr. Tri Achmad Baykhoni, S.H., M.H.

Penyerahan sertifikat kepada empat orang Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Islam Negeri Malang

Jumat 27 September 2024 Pengadilan Militer III-12 Surabaya melaksanakan agenda Penyerahan sertifikat kepada empat orang Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Islam Negeri Malang yang telah melaksanakan Peraktek Kerja Lapangan di Pengadilan Militer III-12 Surabaya selama Satu Bulan.Acara penyerahan sertifikat tersebut dilaksanakan di ruang Kepala Pengadilan Militer III-12 Surabaya yang dihadiri oleh Kepala Pengadilan Militer III-12 Surabaya […]

Kegiatan Asistensi Persiapan Penyusunan Laporan Keuangan Triwulan III Tahun 2024

Serka Feri Afzudi beserta PNS Norma Azurah, S.E.I mengikuti kegiatan Asistensi Persiapan Penyusunan Laporan Keuangan Triwulan III Tahun 2024 di Kantor Pengadilan Tinggi Surabaya.Kegiatan tersebut diikuti oleh Satuan Kerja pada 4 (empat) lingkungan peradilan se-Jawa Timur, yang terdiri dari 79 (tujuh puluh sembilan) Operator SAKTI Modul GLP dan 79 (tujuh puluh sembilan) Operator SAKTI Modul […]

Persekutuan Doa Krisma

Anggota Pengadilan Militer III-12 Surabaya yang beragama Nasrani mengikuti kegiatan Persekutuan Doa Krisma Pengadilan di Surabaya dan Sekitarnya. Kegiatan ini dilaksanakan di ruang sidang 1 Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Surabaya. Adapun pembicara Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Surabaya PDT. Dr. Disiplin F. Manao, S.H., M.H., D.TH

Seminar rancangan action plan Pelatihan Pimpinan, Panitera dan Sekretaris Pengadilan

Hakim Militer Mayor Laut (H) Mirza Ardiansyah, S.H.,M.H.,M.AP, Panitera Kapten Kum Kholip, S.H dan Sekretaris Firda Nuril Hanifah, S.Si.,M.PSDM mengikuti seminar rancangan action plan Pelatihan Pimpinan, Panitera dan Sekretaris Pengadilan. Kepala Pengadilan Militer III-12 Surabaya Kolonel Chk Sugeng Aryanto, S.H.,M.H. bertindak sebagai mentor dalam pelatihan manajemen dan kepemimpinan bagi Pimpinan, Panitera dan Sekretaris Pengadilan. kegiatan […]

Sidang Perlindungan Anak

Pada hari Selasa tanggal 24 September 2024 telah dilaksanakan Sidang Perlindungan Anak. Dalam proses persidangan ini seluruh aparatur persidangan telah mengikuti SOP dengan memakai pakaian sipil.Hal ini sesuai dengan Pasal 22 Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2012 tentang Sistem Peradilan Pidana Anak yang berbunyi, “Penyidik, Penuntut Umum, Hakim, Pembimbing Kemasyarakatan, Advokat atau pemberi bantuan hukum lainnya […]