Pengadilan Militer III-12 Surabaya

or1

Olah Raga Bersama Baradmil Surabaya

  Dalam rangka menjaga tali persaudaraan dan kekompakan di lingkungan Badan Peradilan Militer Surabaya, Pengadilan Militer Tinggi III Surabaya mengadakan acara Olah Raga Bersama. Acara yang diselenggarakan pada hari Selasa tanggal 20 November 2012 ini dihadiri oleh anggota dari Dilmilti III Surabaya, Dilmil III-12 Surabaya, Otmilti III Surabaya, Otmil III-12 Surabaya dan Masmil Surabaya. Dalam […]

Acara Audit Eksternal Sertifikat ISO 9001:2015

                   Sidoarjo, hari ini Rabu tanggal 18 Mei 2016 di ruang rapat Pengadilan Militer III-12 Surabaya telah dilaksanakan opening meeting Audit Eksternal sertifikasi ISO 9001:2015 rapat tersebut dipimpin oleh Kepala Pengadilan Militer II-12 Surabaya Letkol Laut (KH) Hari Aji Sugianto, SH NRP 11813/P, dengan tim audit ekstenal Bapak Hengky Dwi Jatmiko dan Bapak […]

Pengantar Tugas dan Syukuran Kenaikan Pangkat Hakim Militer di Pengadilan Militer III-12 Surabaya

Sidoarjo, Pada hari Kamis tanggal 13 Oktober 2016 bertempat di Ruang Sidang Utama Pengadilan Militer III-12 Surabaya, mengadakan acara Pengantar Tugas Kolonel Chk Adil Karo Karo, SH  sebagai Hakim Militer Tinggi I Medan dan Letkol Chk Muhammad Djundan, SH,MH Sebagai Hakim Militer  III-14 Denpasar dan Syukuran Kenaikan Pangkat Letkol Sus Wahyupi, SH,MH dan Mayor Chk […]

Sosialisasi tentang Whistle Blowing Sistem (SIWAS) dan Sosialisasi Benturan Kepentiangan

  Sidoarjo, Pada hari Selasa tanggal 06 Desember 2016 bertempat di Ruang Rapat Dilmil III-12 Surabaya telah dilaksanakan Sosialisasi tentang Sistem Informasi Pengawasan (SIWAS) atau Whistle Blowing System, Acara tersebut dipimpin oleh Kadilmil III-12 Surabaya, Letkol Laut (KH) Hari Aji Sugianto, SH., Sosialisasi di ikuti oleh seluruh Hakim Militer dan seluruh anggota Dilmil III-12 SUrabaya. Kepala […]