Pada hari Senin tanggal 20 Mei 2013 bertempat di kantor Pengadilan Militer III-12 Surabaya dilaksanakan Latihan Mengoperasikan Alat Pemadam Kebakaran. Latihan ini diikuti oleh seluruh personel laki-laki dari Pengadilan Militer III-12 Surabaya yang terdiri dari Bintara, PNS, Honorer dan Sekuriti. Dalam latihan ini selain diberikan materi singkat tentang penanganan kebakaran dan pengenalan bagian-bagian […]
Memperingati HUT Dharmayukti Karini ke-12 yang jatuh tanggal 25 September 2014, Pengurus Dhramayukti Karini Cabang Kota Surabaya mengadakan Lomba kreasi jilbab sebagai bentuk rasa syukur segenap pengurus dan anggota Dharmayukti Karini Cabang Kota Surabaya. Lomba ini diadakan pada hari Jumat tanggal 12 September 2014 bertempat di Pengadilan Agama Surabaya. Lomba diikuti oleh 4 […]
Sidoarjo, pada hari Kamis tanggal 25 Pebruari 2016 dilaksanakan pengarahan diruang sidang utama Pengadilan Militer III-12 Surabaya. Dalam pengarahannya, Kadilmiltama Mayjen TNI Mulyono, SH, S.IP. MH menekannkan pentingnya kesungguhan dan totalitas dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab sebagai Hakim, Panitera serta Staf Pengadilan Militer III-12 Surabaya. disamping itu , agar Pengadilan Militer III-12 […]
Sidoarjo, Pada hari Selasa tanggal 25 April 2017 bertempat di Ruang Rapat Pengadilan Militer III-12 Surabaya, mengadakan rapat internal Rapat ini membahas pembentukan Tim Reformasi Birokrasi (RB). Mengingat pentingnya agenda, rapat dipimpin oleh Wakil Kepala Pengadilan Militer III-12 Surabaya Letkol Chk FX Raga Sejati, SH, MH. Rapat dihadiri oleh Seluruh Hakim, Pejabat Fungsional dan […]
Sidoarjo, pada hari Kamis tanggal 17 Agustus 2017 pukul 07.00 WIB bertempat di Baradmil Surabaya Jl Bundaran Tol Waru Bungurasih Surabaya diadakan upacara bendera dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI ke 72 tahun 2017, Sebagai Inspektur Upacara Kadilmilti III Surabaya Kolonel Chk Hariadi Eko Purnomo, SH dan Komandan Upacara Mayor Chk Moch Mulyono, SH, […]
Sidoarjo, Senin 02 April 2018 dilaksanakan kegiatan para mentee bertatap muka dengan Kadilmilti III Surabaya, dengan tujuan mengenal lebih dekat Kadimilti III Surabaya dan organisasi di Pengadilan Militer Tinggi III Surabaya. Dalam tatap muka tersebut Kadilmilti III Surabaya memberikan arahan dan petunjuk untuk menjadi Hakim yang berintergritas, profesional, dan mandiri sebagai bekal untuk menjalankan […]
Berdasarkan surat dari Pengurus Cabang Dharmayukti Karini Surabaya Nomor : 02/PC.Dyk/II/2021 tanggal 15 Februari 2021 tentang Pengarahan dan Evaluasi Dharmayukti Karini Propinsi Jawa Timur dengan 36 cabang Dharmayukti Karini Se- Wilayah Jawa Timur melalui teleconferen. dalam pengarahan tersebut dilaksanakan di Gedung pertemuan Lt 6 Pengadilan Negeri Surabaya, Evaluasi dan Pengarahan secara Zoom dihadiri oleh Ketua […]
Sidoarjo, tanggal 17 Agustus 2019 Kolonel Chk Bambang Guritno, S.H.,M.H memimpin Upacara Bendera 17-an yang dilangsungkan di lapangan Baradmil Sidoarjo, Upacara diikuti seluruh anggota Otmilti III Surabaya, Dilmilti III Surabaya, Otmil III-11 Surabaya dan Dilmil III-12 Surabaya. Dalam upacara tersebut Inspektur Upacara membacakan amanat Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, S.I.P. […]
Sidaorjo, Hari Rabu tanggal 20 Nopember 2019, sesuai dengan Surat dari Kepala Oditurat Militer Tinggi III Surabaya Nomor : B/446/XI/2019 tanggal 15 Nopember 2019 tentang Pemeritahuan kegiatan Olahraga bersama dalam rangka peringatan HUT Babinkum ke 44, Dilmil III-12 Surabaya mengirim 1 (satu) tiem Volly ball yang terdiri dari 3 orang putra dan 3 orang putri. […]
Sidoarjo, hari Rabu tanggal 27 Mei 2020 diruang rapat, Kepala Pengadilan MIliter III-12 Surabaya Kolonel Chk Sugiarto, SH. melaksanakan kegiatan halal bihalal secara online dilingkungan peradilan militer berdasarkan surat edaran dari Kadilmiltama nomor SE/24/V/2020 tanggal 26 Mei 2020. adapun kegiatan halal bihalal di ikuti oleh seluruh Hakim Militer dan pejabat Struktural. […]