Pengadilan Militer III-12 Surabaya

se-unair1

Mahasiswa Unair Mengadakan Kunjungan Ke Pengadilan Militer III-12 Surabaya

 

se-unair1se_unair2

 

Pada hari Kamis tanggal 10 Januari 2013, mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Airlangga (Unair) Surabaya mengadakan kunjungan ke Pengadilan Militer III-12 Surabaya. Kunjungan ini dalam rangka Studi Eksekursi yang diadakan oleh mahasiswa FH Unair. Dalam kunjungan ini mahasiswa FH Unair diterima oleh perwakilan Hakim Militer dari Pengadilan Militer III-12 Surabaya yaitu Mayor Chk Moch. Suyanto, SH, MH dan Mayor Sus Tri A. Bhaykonni, SH.

 

Kunjungan ini dimaksudkan untuk mengenal lebih dalam tentang Peradilan Militer, salah satunya melalui sesi tanya jawab yang dilaksanakan di ruang sidang Pengadilan Militer III-12 Surabaya.

Previous Periode Desember 2014