Pengadilan Militer III-12 Surabaya

pelepasan_marwah

Pelepasan

pelepasan_marwahpelepasan_titik

Pada hari Jumat tanggal 27 April 2012 diadakan acara Pelepasan Letda Chk (K) Siti Marwah dan peltu (K) Titik Nurhayani. Letda Chk (K) Siti Marwah dan Peltu (K) Titik Nurhayani yang menjabat sebagai Panitera di Pengadilan Militer III-12 Surabaya ini akan mengakhiri masa dinasnya di Pengadilan Militer III-12 Surabaya. Letda Chk (K) Siti Marwah akan memasuki masa purnabakti pada tanggal 1 Mei 2012, sedangkan Peltu (K) Titik Nurhayani pindah tugas ke Oditurat Militer III-12 Surabaya yang sehari-hari akan berdinas di UPT Otmil III-12 Surabaya di Malang.

Previous Jadwal Sidang Lalin Bulan April 2022