Wakil Kepala Pengadilan Militer III-12 Surabaya Letnan Kolonel Chk Rony Suryandoko, S.IP.,S.H.,M.Han berserta Kasubbag Umum dan Keuangan, Kasubbag PTIP mengikuti Rapat Evaluasi Standar Biaya Keluaran (SBK) Penyelesaian Perkara Peradilan Militer Tahun Anggaran 2021 secara daring