
Sidoarjo, 17 April 2023
Kepala Pengadilan Militer III-12 Surabaya Kolonel Chk Sugeng Aryanto, S.H beserta seluruh Pokkimmil, Sekretaris, Pejabat Strutural dan perwakilan personel Pengadilan Militer III-12 Surabaya mengunjungi personel Lettu Chk Suryadi, S.H yang sedang sakit dan dirawat di RSAL Surabaya. Kegiatan ini sebagai bentuk wujud dari kepedulian kepada anggota yang sedang sakit.